Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2014

TugasPK2MU-UB `13 : Pentingnya menjadi entrepreneur bagi diri sendiri dan masyarakat

Gambar
Pentingnya menjadi entrepreneur yang bermanfaat bagi diri sendiri dan masyarakat Kata Entrepreneur  diartikan sebagai  seseorang yang selalu membawa perubahan, inovasi, ide-ide baru dan aturan baru. Entrepreneur yaitu seseorang yang  mempunyai dan membawa sumber daya berupa tenaga kerja, material, serta asset yang lainnya pada suatu kombinasi yang mampu melakukan suatu perubahan/ menambahkan nilai yang lebih besar daripada nilai yang sebelumnya. Sedangkan Entrepreneurial yaitu aktifitas/ kegiatan dalam menjalankan suatu usaha atau berwirausaha . KITA hidup pada era informasi dan era globalisasi yang terus berubah dan berkembang. Ketika ada seseorang yang tidak mengikuti perubahan dan perkembangan maka ia akan menjadi korban yang dimakan perubahan dan perkembangan. Begitu yang ditulis Drs. Ismail Striyanto, M.Si. pengarang buku Membangun Desa Enterpreneur. Enterpreneur merupakan sebuah istilah yang merujuk pada kegiatan usaha baru yang penuh resiko dan memerlukan wakt

TUGAS PK2MU-UB `13 : Lagu-Lagu Universitas Brawijaya

Gambar
“Buruh Tani” Buruh tani mahasiswa rakyat miskin kota bersatu padu rebut demokrasi gegap gempita dalam satu suara demi tugas suci yang mulia hari hari esok adalah milik kita terciptanya masyarakat sejahtera terbentuknya tatanan masyarakat Indonesia baru tanpa orba marilah kawan mari kita kabarkan di tangan kita tergenggam arah bangsa marilah kawan mari kita nyanyikan sebuah lagu tentang pembebasan di bawah kuasa tirani kususuri garis jalan ini berjuta kali turun aksi bagiku satu langkah pasti bagiku satu langkah pasti Download lagunya disini “Darah Juang” Di sini negeri kami, Tempat padi terhampar, Samuderanya kaya raya, Negeri kami subur Tuhan Di negeri permai ini, Berjuta rakyat bersimbah luka, Anak kurus tak sekolah, Pemuda desa tak kerja, Reff: Mereka dirampas haknya, Tergusur dan lapar, Bunda relakan darah juang kami, Tuk membebaskan rakyat, Padamu kami berbakti, Padamu kami mengabdi, Bisa di download disini Totalitas Perjuangan